#nanaezha_stories
by : Nanae Zha
Aku suka ketika mendengar ceritamu. Setiap kata bagai magnet yang menarik ke dalam dunia itu. Imajinasiku terus bermain dengan gaun putri menjuntai indah, sang pangeran berkuda putih menjadi super hero di pengujung kisah. Sungguh aku suka! Kau pasti melihat kilatan mataku tampak antusias, hampir setengah gila meyakini semua ucapan. Dongeng masa kecil masih terekam dalam benak.
by : Nanae Zha
Aku suka ketika mendengar ceritamu. Setiap kata bagai magnet yang menarik ke dalam dunia itu. Imajinasiku terus bermain dengan gaun putri menjuntai indah, sang pangeran berkuda putih menjadi super hero di pengujung kisah. Sungguh aku suka! Kau pasti melihat kilatan mataku tampak antusias, hampir setengah gila meyakini semua ucapan. Dongeng masa kecil masih terekam dalam benak.
“Namaku Ratna. Jangan melupakan itu, Bu!”
cerita lama di 13 Januari 2016
Tidak ada komentar:
Posting Komentar